Selasa, 24 Januari 2012

Si Asam Urat yang Mengganggu

Asam Urat


Jakarta, Penyakit asam urat disebut juga Arthritis Gout atau penyakit Gout. Penyakit ini dikenal sebagai penyakit radang sendi metabolik yang lebih sering menyerang pada usia paruh baya, pria tua dan wanita pasca menopause. Seringkali orang salah kaprah tentang perbedaan kadar asam urat dengan penyakit Gout.

Kadar asam urat yang tinggi belum tentu berkembang menjadi penyakit Gout. Proses terjadinya penyakit ini diawali terjadinya penumpukan asam urat di dalam darah yang

Read more ...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar